Dua Dekade Kabupaten Mamasa, David Ajak Seluruh Elemen Masyarakat Bergandengan Tangan

Foto: Wakil Ketua I DPRD Mamasa, David Bambalayuk

itu berarti, peningkatan ekonomi masyarakat sangat luar biasa. Tentu banyak kekurangan di mata orang terkait pembangunan di Mamasa, tetapi harus diakui untuk mengubah suatu daerah tidak semudah membalikkan telapak tangan.

Wakil Ketua I DPRD Mamasa tersebut berharap agar seluruh elemen masyarakat, mulai dari pemimpin daerah, para pejabat, generasi muda serta masyarakat luas lainnya agar terus meningkatkan kualitas diri, mental yang baik, serta visi dan misi yang jelas untuk membangun Mamasa.

Jika seluruhnya berbenah, Mamasa kedepannya dapat sejajar dengan daerah lain yang sudah jauh lebih maju.

Bacaan Lainnya

“Mari kita bergandengan tangan, tinggalkan perbedaan, dan satukan visi untuk membangun Mamasa ke depan,” harapnya. (*)KLP

Pos terkait