Tuai Sorotan, Wakil Ketua II DPRD Mamasa Beri Tanggapan Soal SDN 010 Saluang

Tiga bocah yang viral usai fotonya diunggah di facbook/Ist

Ia lanjut menuturkan, kejadian tersebut seharusnya menjadi perhatian semua pihak.

“Ini akan kami komunikasikan ke Komisi I yang bermitra dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Mamasa,” tuturnya.

Mengenai wacana peleburan sekolah itu ke sekolah terdekat, Ia menyampaikan pihaknya akan mendukung jika itu adalah solusi terbaik.

Bacaan Lainnya

“Kalau itu dianggap solusi terbaik dan tidak melanggar aturan, kita dukung dalam rangka kemajuan pendidikan di Kabupaten Mamasa,” tuturnya. (*)

Pos terkait